Teruslah sempurnakan pekerjaan

Ethos Master
Berikut Sharing Mr. Spirit Saut Sitompul 18 Desember 2017, ” Teruslah sempurnakan pekerjaan “ melalui WAG KOMPASS (WhatsApp Group Komunitas Para Sales Sumenep).
Mr. Spirit Saut Sitompul, M.Si.,CEM, Kompasser Jakarta, Ethos Master, Motivator Nasional dan Pendiri & Direktur LEMBAGA SPIRIT ARETE INDONESIA.
Teruslah sempurnakan pekerjaan
S.Pagi? Semangat, Semangaat dan Semangaaat!
Apa kabar? Dasyat, Luar
biasa. Yes 3x. Boom.
Siapa kita? Sang Pemenang.
———————————————-
Pesan etos : Teruslah sempurnakan pekerjaan.
Ada ungkapan orang bijak: Kualitas kehidupan seseorang berhubungan langsung dengan komitmennya terhadap kesempurnaan, apapun bidang yang di pilihnya.
Sahabat2 profesional : Kelanggengan karier anda di perusahaan/institusi tergantung tingkat kesempurnaan hasil pekerjaan yang anda hasilkan.
Demikian juga loyalitas pelanggan tergantung kualitas produk dan pelayanan prima yang diberikan kepadanya.
Marilah kita lakukan pekerjaan kita sampai level sempurna dengan metode P-D-C-A.
Plan (Rencanakan):
Rencanakan
pekerjaan dan
tetapkan standar
mutu yang akan
dicapai.
Do (Kerjakan).
Laksanakanlah
pekerjaan sesuai
rencana/standar
mutu.
Check (Periksa).
Marilah kita
periksa dengan
membandingkan
antara rencana
/standar mutu
dengan realisasi/
hasil pekerjaan
Action (Tindak lanjuti).
Jika ada
perbedaan
antara standar
mutu dengan
hasil pekerjaan
teruslah cari
cara untuk
menyempurna-
kannya.
Selamat menyempurnakan
pekerjaan dengan SOS (Semangaat, Optimis dan Sukacita).
Salam Etos ! Bigger, Higher, Better.
Mr. Spirit Saut Sitompul, M.Si.,CEM.
Ethos Master & Motivator Nasional.
Misi : Membangun Etos dan Karakter Unggul Bangsa.
Program training yang dibawakan:
1. 8 Etos Kerja
Profesional.
2. Leadership : Ethos and
Practical Leadership.
3. Character
Development :
Membangun Karakter
Unggul.
4. ToT: Membentuk
Trainer yang handal.
Sahabat2ku teruslah memperkuat etos kerja unggul dengan sering menonton http://exc.li/youtube.
Baca juga: Bersyukur dan Loyallah dalam Bekerja
Salam ETOS! Bigger, Higher, Better!!
by KOMPASS
Pingback: Lakukanlah pekerjaan dengan totalitas - KOMPASS.ID