Program KLINIK Kompass 28 November 2017

Program KLINIK Kompass 28 November 2017
Program KLINIK Kompass 28 November 2017

Program KLINIK Kompass

Berikut ini Program KLINIK Kompass 28 November 2017 bersama dr. Mariatul Fadillah, MARS (CEO Azzahra Maternal and Neonatal Hospital Palembang dan Dosen Fakultas Kedokteran Umum Universitas Sriwijaya Palembang), dengan topik : ” Bahaya Merokok Buat Kesehatan “,  melalui WAG KOMPASS (Komunitas Para Sales Sumenep).

Penyampaian Program KLINIK Kompass 28 November 2017 Oleh Founder Kompass

Penyampaian Program KLINIK Kompass 28 November 2017 Oleh Founder Kompass Melalui WAG KOMPASS
Penyampaian Program KLINIK Kompass 28 November 2017 Oleh Founder Kompass Melalui WAG KOMPASS

KOMPASS INFO…!!!

Kawan…. Pasti semua sudah tidak asing lagi dengan peringatan “Dilarang Merokok”. Dua kata tersebut bisa dengan mudah kita temui di berbagai tempat, bahkan bungkus rokoknya sekalipun. Sepertinya tidak mengherankan bila mengingat dampak-dampak negatif yang ditimbulkan akibat merokok pada tubuh Anda.

Salah satu konsekuensi utama yang bisa Anda dapatkan dari rokok adalah menderita penyakit jantung. Diperkirakan, sekitar 20% lebih kematian akibat jantung terkait langsung dengan kebiasaan merokok. Kenapa sih merokok itu cukup berbahaya? Apa saja efek negatif lainnya yang ditimbulkan dari rokok?

Mungkin beberapa dari kita sudah sering mendengar tentang bahaya merokok bagi kesehatan tubuh, namun tidak menghentikan kebiasaan buruk tersebut karena merasa kesehatan tubuh saat ini masih baik-baik saja.

Perlu diingat, merokok sama saja menabung racun dalam tubuh sendiri yang sedikit demi sedikit dapat menumpuk jika dilakukan secara terus menerus. Dengan demikian, risiko menderita penyakit berbahaya pun akan lebih tinggi ketika memasuki masa tua.

Tidak hanya Anda sendiri, bahkan orang-orang yang ada disekeliling Anda pun juga akan merasakan efek negatifnya. (Dikutip dari berbagai sumber).

Nah kawan jangan lewatkan program “KLINIK” atau “KonsuLtasi n INformasI Kesehatan” bersama Ibu dr. Mariatul Fadhilah, MARS (CEO Azzahra Maternal and Neonatal Hospital dan Dosen Fakultas Kedokteran Umum Universitas Sriwijaya Palembang) dengan topik : “Bahaya Merokok Buat Kesehatan”, pada hari Selasa, 28 November 2017 Pkl 8-9 malam hanya di WAG KOMPASS – Komunitas Para Sales Sumenep.

Semoga bermanfaat dan Salam “SATU KEBAIKAN UNTUK SATU SENYUMAN”

Yudi Ananta,
Founder KOMPASS

Baca juga: Program KLINIK Kompass 30 Agustus 2017

by KOMPASS

One thought on “Program KLINIK Kompass 28 November 2017

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1000 Narasumber KONUS! CALL/WA 08557772226 (Idham Azhari, Co-founder KOMPASS Nusantara)

X
Call Now Button