KIAT SUKSES MENCAPAI TARGET
Ethos Master
Berikut PENCERAHAN Mr. Spirit Saut Sitompul 5 Maret 2018, ” KIAT SUKSES MENCAPAI TARGET “ melalui WAG KOMPASS – Nusantara (WhatsApp Group Komunitas Para Sales Super – Nusantara).
Mr. Spirit Saut Sitompul, M.Si.,CEM, Kompasser Jakarta, Ethos Master, Motivator Nasional dan Founder – Chairman Arete Event Organizer: Pengembangan SDM Unggul Profesional.
KIAT SUKSES MENCAPAI TARGET
Selamat Pagi?
Semangat.
Semangaat.
Semangaaat.
Apa kabar? Dasyat, Luar biasa. Yes 3x Boom.
Siapa kita? Profesional Yang Berintegritas dan Berprestasi.
————————————————
PESAN ETOS : KIAT SUKSES MENCAPAI TARGET.
Kutipan:
Ciri orang yang sukses luar biasa selalu memiliki kebiasaan yang sama yakni ;” Memiliki hasrat menjadi yang terbaik dan memiliki gairah terhadap apa yang dikakukannya”.
Selain itu orang2 BESAR selalu memiliki visi, sasaran, target yang jelas.
Ada 5 (lima) kiat-langkah untuk mencapai target yakni:
1. Clear Target;
Tetapkanlah target anda dengan jelas /parametrik.
2. Self Talk;
Ucapkanlah target anda.
3. Vivid Imagination;
Bayangkan dengan jelas target anda sudah tercapai
4. Sincere Belief;
Doakan dan yakinilah target anda pasti tercapai.
5. Enthusiastic Action.
Susunlah program kerja untuk pencapaian target dan lakukan dengan kerja keras penuh antusias.
Sahabat2ku yang baik!
Apapun pekerjaan, profesi dan posisi anda diperusahaan atau institusi lainnya silahkan menerapkan ke-lima langkah SUKSES di atas dgn sungguh 2x.
Lalukanlah mininal 12 x sehari.
Bahkah sangat bagus jika dilakukan lebih 12 x, akan semakin mempercepat pencapaian target anda.
Marilah kita latih ke 5 (lima) langkah diatas dengan penuh SOS (Semangaaat, Optimis dan Sukacita)!
***
Salam Etos : BHB (Bigger, Higher, Better).
Best Regards.
Mr. Spirit Saut Sitompul, M Si.,CEM.
Ethos Master & Motivator Nasional.
Siap melayani Inhouse training bersama Team:
(1). 8 Etos Kerja Pofesional
(2). Leadership : Ethos and Praktical Leadership;
(3). Character Development & Effective Communication.
(4). Dan program pengembangan SDM lainnya.
HP/WA : 0855 789 4277.
Baca juga: CERDAS MEMIMPIN DIRI MERUPAKAN MODAL UTAMA MEMIMPIN ORANG LAIN
ETOS KERJA Indonesia!